Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas
Browsing Kategori: "Historia"

Historia

Penyajian sejarah nasional atau internasional yang ditulis dengan studi literatur dan bahasa tutur cerita rakyat Indonesia, mengutip kata Cicerio “Historia est testis temporum, lux veritatis, vita memoria, magistra vitae, nuntia vetustatis” (Sejarah adalah saksi zaman, sinar kebenaran, kenangan hidup, guru kehidupan dan pesan dari masa silam)

Merajut Kembali Potensi Naditira Pradeca

REKAYOREK.ID Sungai Bengawan Solo tercatat sebagai sungai terpanjang di pulau Jawa. Panjangnya hampir 500 kilometer, berhulu di Wonogiri, Jawa Tengah dan berhilir di Kabupaten Gresik, Jawa Timur. Sungai ini melewati 12 kabupaten dan kota di…

Meluruskan Sejarah Gubernur Soerjo

REKAYOREK.ID Pembuatan film animasi Gubernur Jatim RMTA Soerjo, yang digelar Disbudpar Propinsi Jawa Timur di Malang pada 17-19 Maret 2022 lalu, membuka tabir sejarah Jawa Timur yang harus diluruskan. Ada kejanggalan tahun kematian…

Menghidupkan Soekarno dan Membunuh Soeharto

Oleh: M Rizal Fadillah KEPPRES No 2 Tahun 2022 telah menuai kontroversi. Masalahnya bukan pada hari penegakan kedaulatan negara yang menjadi judul Keppres, akan tetapi soal peran-peran tokoh yang diangkat dan ditenggelamkan. Bahwa Kepres…

Mengapa Arca Joko Dolog Ada di Surabaya?

REKAYOREK.ID Arca Joko Dolog menjadi bagian dari lansekap taman, yang dulu di era pemerintahan Hindia Belanda dikenal dengan nama Kruisenpark. Kini bernama Taman Apsari. Sementara sekarang, arca Joko Dolog berada di sebuah taman kecil di…