Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas
Browsing Kategori: "Telisik"

Telisik

Tulisan indepth berkaitan dengan tema faktual atau dramatika kejadian

Pajak Cita Rasa Kolonial

Oleh: Salamuddin Daeng MENINGKATKAN pajak itu bukan merupakan tujuan dari semua negara. Banyak negara tidak terlalu mengedepankan pajak untuk membangun ekonominya. China misalnya malah penerimaan pajaknya hanya 7,7 persen GDP. China…

Masih Relevankah PPDB Sistem Zonasi?

Oleh: M. Isa Ansori PENERIMAAN Peserta Didik Baru (PPDB) dengan sistem zonasi selalu menjadi topik yang memancing perdebatan. Di satu sisi, sistem ini dirancang untuk menciptakan pemerataan akses pendidikan, tetapi di sisi lain,…

PSN PIK 2 untuk Kepentingan Siapa?

Oleh: Anthony Budiawan PSN PIK 2 (dan PSN lainnya) secara jelas dan nyata telah melanggar beberapa peraturan perundang-undangan. Penetapan PSN harus ada prosedur dan persyaratannya. Pertama, ada penyelundupan hukum, bahwa proyek…

Beda Oligarki Jaman Dulu dan Sekarang

REKAYOREK.ID Saat ini musuh terbesar rakyat Indonesia adalah oligarki. Selama 10 tahun pemerintahan Joko Widodo, seluruh sumber daya yang dimiliki Indonesia telah dikuasai oleh para oligarki. Hal ini disampaikan Staf Khusus Menteri ESDM…