Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas
Browsing Tag: "M Rizal Fadillah"

M Rizal Fadillah

Andai Jokowi Mundur Atau Dimundurkan

Oleh: M Rizal Fadillah WACANA bahkan desakan agar Jokowi mundur terdengar semakin nyaring. Opsi beratnya adalah dimundurkan. Tentu semua dalam kerangka konstitusi bukan makar atau kudeta. Baik Presiden mundur ataupun dimundurkan memiliki…

Mahfud Ngawur Lagi

Oleh: M Rizal Fadillah MAHFUD berjingkrak ketika memanfaatkan ungkapan Amien Rais yang menyebut secara kelembagaan TNI dan Polri tidak terlibat lalu pak Menko ini menyimpulkan sendiri bahwa tidak terjadi pelanggaran HAM berat karena…

Pemerintah Buta dan Tuli

Oleh: M Rizal Fadillah BUTA tidak bisa melihat dan tuli itu tidak bisa mendengar. Pemerintah dibebani kewajiban untuk bisa melihat keadaan rakyat dan mendengar suara jeritan atau rintihan rakyatnya. Realita rakyat Indonesia saat dalam…

Luhut Pasang Bom Waktu

Oleh: M Rizal Fadillah SOAL TKA asal China yang terus masuk ke Indonesia melalui berbagai pintu baik airport, seaport, maupun pendaratan lain sangat menggelisahkan. Larangan mudik hingga PPKM Darurat tidak menghalangi kedatangan.…

Mari Kembali Ke UUD 1945

Oleh: M Rizal Fadillah 5 Juli 1959 Presiden Soekarno menembus kebuntuan pembahasan Badan Konstituante di Bandung dengan mengeluarkan Dekrit yang isinya membubarkan Konstituante, kembali ke UUD 1945, serta pembentukan MPRS dan DPAS.…

Melawan Allah Dengan Menutup Masjid

Oleh: M Rizal Fadillah COVID 19 ini mewabah dengan izin Allah. Allah menurunkan musibah untuk menguji hamba-Nya siapa yang taat dan mendekat. Bukan menjauh lalu merasa diri hebat dan paling tahu untuk mengatur. Ikhtiar bukan pula jalan…

Mega Menyakiti Rakyat Indonesia

Oleh: M Rizal Fadillah SEPERTINYA tak ada yang salah dari pidato ucapan selamat 100 tahun Partai Komunis Cina (PKC) karena itu hak pribadi bahkan hak sebagai Ketum Partai. Masalahnya adalah bangsa Indonesia memiliki trauma dengan rencana…

Super Semar Kepada Luhut?

Oleh: M Rizal Fadillah MENKO Marinves Luhut Binsar Panjaitan ditunjuk sebagai Koordinator PPKM Darurat untuk Jawa dan Bali sementara Menko Perekonomian Airlangga Hartarto untuk di luar Jawa dan Bali. Khususnya penunjukan Luhut menjadi…

P-21 dan Pengawalan Serius

Oleh: M Rizal Fadillah P-21 bukan nomor bus kota tetapi kelengkapan berkas perkara agar Jaksa siap mendakwa tersangka dalam persidangan Pengadilan. Dengan P-21 sebagaimana keterangan pihak Kejaksaan Agung, maka 2 (dua) tersangka kasus…