Browsing Kategori: "Lentera"
Lentera
Catatan atau esai dari pemikiran seseorang mulai para akademisi, politisi, agamawan, kriminolog, pengamat, pakar, wartawan, budayawan, dan putera-puteri bangsa Indonesia.
Ada Logo PDIP di Kursi Panglima TNI dan Kursi KSAD
Oleh: Asyari Usman
EFFENDI Simbolon hebat. Pada 3 September 2021, kader senior PDIP ini bergegas membeberkan bocoran bahwa dalam waktu dekat Jenderal Andika Perkasa akan menjadi panglima TNI dan Pangkostrad Letjen Dudung Abdurrachman…
Mafia Pelabuhan, Ketidakpercayaan Terhadap Pengaturan Sistem
Oleh: Arief Putranto
PEMBERANTASAN praktik-praktik mafia di pelabuhan menjadi sorotan Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan. Hal ini terungkap dalam Forum Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK)…
Krisis Chip
Oleh: Dahlan Iskan
INI tebakan saya. Kalaupun meleset, itulah harapan saya: mereka berdua membicarakan krisis chip.
Ternyata tidak. Presiden Joe Biden memang bertemu Presiden Xi Jinping. Kemarin pagi, waktu Beijing. Atau kemarin…
Muhibah Anies
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
ANIES Baswedan mengadakan muhibah ke Jawa Timur akhir pekan lalu.
Ia sowan ke beberapa tokoh dan mengunjungi beberapa tempat bersejarah. Kunjungan ini sebenarnya kunjungan biasa, tetapi mendapat reaksi dan…
Berkat Permen Nadiem, Di Kamar Kos Akan Dipajang Tulisan “Suka Sama Suka”
Oleh: Asyari Usman
DI sejumlah grup WA, para pengamat sosial-politik dan orang awam semakin gencar membahas Permendikbud No. 30 Tahun 2021 yang dikeluarkan oleh Menteri Nadiem Makarim. Kontroversinya sangat besar. Ada yang pro-Nadiem,…
Macan Besar
Oleh: Dahlan Iskan
KALAU saja, kala itu, menuruti kemauan sang istri, ia hanya jadi apa ya?
Ia pilih cerai. Atau istrinya yang justru memilih cerai. Sekian banyak tahun kemudian bintang Xi Jinping sudah berada di atas langit. Xi…
PDI Jazuli
Oleh: Dahlan Iskan
PUN ketika saya ke sana. Kaus dalam putih yang dipakainya. Dikombinasikan dengan sarung. Dan kopiah.
Saya menemuinya lewat jalan desa yang sangat sempit. Agak becek. Kaki gunung Ciremai, tenggara Cirebon, memang…
Status Kota Pahlawan Surabaya Ternyata Belum Memiliki Dasar Hukum
Oleh: Nanang Purwono
SURABAYA menggetarkan Indonesia. Surabaya menggemparkan dunia. Adalah sikap arek arek Suroboyo yang tidak mau menyerah atas ultimatum Sekutu. Mereka sadar bahwa ancaman Sekutu sangat nyata. Mereka tidak gentar.…
Dahulu Bung Tomo Usir Penjajah, Sekarang Rezim Malah ‘Ngundang’
Oleh: Asyari Usman
PULUHAN ribu rakyat Surabaya tewas dalam pertempuran tiga minggu melawan tentara Inggris. Perang dahsyat pecah pada 10 November 1945. Surabaya bergenang darah. Alhamdulillah, rakyat menang. Inggris kewalahan. Seorang…
Berkhianat Pada Rakyat Akan Merendahkan Derajat
Oleh: M Rizal Fadillah
KETIKA diamanahi jabatan khususnya jabatan politik, seseorang sering menganggap hal itu sebagai predikat mulia yang menyebabkan ia harus dihargai dan dihormati. Posisi yang semakin tinggi membuat diri semakin…