Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas

Kebijakan BPJS Semau-maunya

Oleh: M Rizal Fadillah JUAL beli tanah harus dilengkapi kartu kepesertaan BPJS Kesehatan? Ini namanya pemaksaan. Apa relevansi antara jual beli dengan asuransi kesehatan? Dokumen terpenting dari jual beli tanah adalah bukti kepemilikan…

Kasihan Komnas HAM

Oleh: M Rizal Fadillah MASA jabatan Komnas HAM periode 2017-2022 yang dipimpin Ahmad Taufan Damanik akan berakhir. Pendaftaran calon anggota Komnas HAM baru telah mulai dibuka. Soal periodisasi hal yang biasa, tetapi catatan kerja selama…

Anies Tidak Melawan Tetapi Mengubah

Oleh: M Rizal Fadillah DUKUNGAN kepada Anies Baswedan untuk menjadi Presiden menggantikan Jokowi semakin menguat. Berbagai kelompok relawan mendeklarasikan diri dengan sukarela, bukan "by design" yang dirancang atau digerakkan Anies…

Bahu Laweyan #57

Oleh: Noviyanto Aji Dewi bersiap pergi ke penginapan yang dibayangkannya. Ada kasur empuk. Air mandi hangat. Dan makan malam enak. Sayangnya semua itu terhalang oleh keadaan Nunuk. Sebab ada hal-hal yang tak bisa dilakukan oleh Nunuk dan…

Kiai Jembatan

Oleh: Emha Ainun Nadjib SESUDAH nyantri hampir 25 tahun dan hanya diajari ngaji dan ngaji melulu, Sang Kiai berkata kepadanya, “Sudah. Sekarang kamu pulang ke desamu dan bikin pesantren!” Lelaki ndeso itu kaget… “Lho! Bikin pesantren…

Rezim yang Tidak Bersahabat Dengan Umat Islam

Oleh: M Rizal Fadillah TERLALU kasar jika disebut memusuhi agama. Meski tidak terang-terangan tetapi hanya agama Islam yang dijauhi, diwaspadai, dan dijadikan "sasaran tembak". Dirasakan bahwa rezim semakin tidak bersahabat. Kekuatan…

Titik Nadhir #34

Oleh: Noviyanto Aji Nama seseorang yang nyaris dilupakan tapi menyisakan sebuah ketenaran, menggagalkan niatku meninggalkan Ponorogo. Nama itu Hasan Besari atau Hasan Basri atau Kyai Ageng Hasan Bashari. Seorang ulama besar sekaligus…