Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas
Browsing Kategori: "Lentera"

Lentera

Catatan atau esai dari pemikiran seseorang mulai para akademisi, politisi, agamawan, kriminolog, pengamat, pakar, wartawan, budayawan, dan putera-puteri bangsa Indonesia.

Menanti Sihir Kaesang

Oleh: Liana Kurniawan LIMA jam sebelum acara dimulai saya sudah berada di gedung yang nantinya akan diselenggarakan Kopdarwil bersama mas Ketum, Kaesang Pangarep di Surabaya. Saya lihat sekeliling venue tak banyak orang yang berlalu…

Like Father, Like Son

Oleh: Rosdiansyah JANJI yang terucap saat memperkenalkan diri ke publik sebagai bakal calon wakil presiden (bacawapres) itu sesungguhnya sudah ada di Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2024. Janji Dana Abadi Pesantren, janji…

Nihilis di Era Tuhan Harta Benda

Oleh: Fikri Mahbub PENCARIAN makna kehidupan manusia menjadi kausa pembahasan di setiap generasi berganti. Sebagai entitas yang bermukim di bumi, manusia dibekali dengan rasio yang membuatnya terus-menerus mempertanyakan hal serupa.…

Pintu Perubahan Sudah Dibuka

Oleh: Isa Ansori KAMIS, 19 Oktober 2023, bisa dikatakan sebagai titik awal perubahan melangkah. Tiga hari menjelang resolusi jihad pernah dikumandangkan. Resolusi jihad yang dikumandangkan pada tanggal 22 Oktober 1945 dan dijadikan…

Menghitung Peluang dan Tantangan Amin di Jatim

Oleh: Isa Ansori PILPRES tahun 2024 tinggal beberapa bulan lagi. Kaolisi Perubahan Untuk Persatuan sudah mendeklarasikan pasangan Anies-Muhaimin Iskandar sebagai bakal capres dan cawapresnya. Tentu saja deklarasi pasangan ini menarik untuk…