Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #22

Oleh: Amang Mawardi Bagi rekan-rekan wartawan, yang saya kisahkan ini, bukan sesuatu yang aneh. Namun, bagi teman-teman non-pers, boleh jadi cerita ini belum pernah didengar maupun dibaca. Sebagai koresponden, setiap hari kami harus…

Jejak Daendel di Surabaya

REKAYOREK.ID Nama Anyer di Jawa Barat dan Panarukan di Jawa Timur sudah sangat identik dengan nama jalan di kawasan pantai utara pulau Jawa. Yaitu jalan Raya Daendels. Jalan ini dibangun atas perintah Gubernur Jendral Hindia, Herman Willem…

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #21

Oleh: Amang Mawardi Tahun 1977-1978 saya ngontrak di kawasan pinggiran, dekat sawah: Karang Asem, Surabaya. Ukuran rumah...eh salah, kamar ... 4 x 3 meter. Pemilik rumah cuma menyediakan amben kayu tanpa kasur, hanya tikar dengan…

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #20

Oleh: Amang Mawardi Selama puluhan tahun menjalani karier sebagai wartawan, pada akhirnya membuat saya dihadapkan pada puncak kegelisahan, persisnya pada tahun 2007: mengapa saya belum menulis buku? Puncak kegelisahan ini lantaran…

Larangan Mbah Hasyim Asy’ari

Oleh: KH Luthfi Bashori SEDIH dan prihatin rasanya saat membaca kitab-kitab karya tulis KH. Hasyim Asy'ari sang Pendiri NU, terkait peristiwa yang marak terjadi di jaman sekarang, seperti banyaknya para wanita yang tampil vulgar di depan…

Kutukan Leluhur

Oleh: Anggie D. Widowati Ada sekitar 12 orang wanita muda yang duduk di ruangan itu. Ruangan itu adalah bagian dari gedung olah raga yang ada di kota itu. Di sebalik dinding terdengar suara pantulan bola atau teriakan para atlit local…

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #19

Oleh: Amang Mawardi Banyak cara memecahkan problem ekonomi setiap rumah-tangga, termasuk yang kami lakukan. Saat kami menikah pada tahun 1981, saya bergaji Rp 30.000 sebulan, sementara istri saya Rp 60.000. Soal gaji yang jomplang…