Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas
Browsing Kategori: "Historia"

Historia

Penyajian sejarah nasional atau internasional yang ditulis dengan studi literatur dan bahasa tutur cerita rakyat Indonesia, mengutip kata Cicerio “Historia est testis temporum, lux veritatis, vita memoria, magistra vitae, nuntia vetustatis” (Sejarah adalah saksi zaman, sinar kebenaran, kenangan hidup, guru kehidupan dan pesan dari masa silam)

Jejak Peradaban Ampel Denta

REKAYOREK.ID Nama Sunan Ampel sudah begitu kondang. Dalam rangkaian ziarah relegi Walisongo (Jawa Timur, Jawa Tengah dan Jawa Barat) atau Walilimo (hanya Jawa Timur saja), makam Sunan Ampel menjadi jujugan ziarah urutan pertama karena…

Laksamana Cheng Ho dan Surabaya

REKAYOREK.ID Nama Cheng Ho kiranya sudah tidak asing bagi warga Surabaya. Karena di kota ini terdapat sebuah masjid berarsitektur Tiongkok yang bernama Masjid Cheng Ho. Lokasinya ada di Jalan Gading, Ketabang, kecamatan Genteng, Surabaya.…

Dari Batavia ke Soerabaia, Ada Apa?

REKAYOREK.ID Ada peristiwa mengerikan yang dimonumenkan di Batavia pada 1722. Monumen itu untuk memberikan efek jera kepada warga agar tidak melakukan tindakan yang melawan pemerintah VOC. Peristiwa itu adalah hukuman mati terhadap Pieter…

Penghuni Gang Peneleh

REKAYOREK.ID Menaiki sepeda onthel keliling Surabaya, melewati bangunan-bangunan bersejarah di Surabaya, rasanya tidak lengkap jika tidak mampir ke kampung lawas Jalan Peneleh Gang VII No 29-31 Surabaya, Jawa Timur. Tampak dari depan,…

Makam Pangeran Pekik atau Kiai Sedo Masjid?

REKAYOREK.ID Tidak jauh dari Tugu Pahlawan terdapat komplek pemakaman kuno. Lokasinya berada di sebelah selatannya. Tepatnya di Jalan Tembaan. Komplek makam kuno ini dikenal dengan nama Kiai Sedo Masjid dan karena kekunoan itu, komplek…