Rekayorek.id, Portal berita dan wadah berbagi kreativitas

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #15

Oleh: Amang Mawardi Seputar tahun 1978-1979 saat Perwakilan Pos Kota masih berkantor di Jalan Embong Wungu 49 A Surabaya, saya didatangi Hadi Mulyanto teman sekolah saat di STM II (Kimia Industri) Surabaya. Saya pernah duduk sebagai…

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #14

Oleh: Amang Mawardi Kata orang, pergaulan wartawan terlevel dari --maaf-- tukang becak sampai presiden. Itu kalau di Jakarta. Kalau di Surabaya, level yang naik ke atas mentok di gubernur. Kalau kita elaborasi, presiden atau…

Subtrack, Belajar Sejarah Dengan Mudah

REKAYOREK.ID The Begandring Institute, sebuah divisi baru di bawah Perkumpulan Begandring Soerabaia, tancap gas. Divisi ini bertugas mensupply data yang dibutuhkan untuk mendukung kegiatan kegiatan Begandring. Salah satunya adalah…

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #13

Oleh: Amang Mawardi Suatu pagi lebih kurang pukul 08.00 di seputar tahun 1983-1984, seorang koresponden Pos Kota di Jawa Timur, hadir sebagaimana setiap pagi di kantor perwakilan untuk selanjutnya melaksanakan tugas-tugas harian. Yang…

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #12

Oleh: Amang Mawardi Kantor Perwakilan Pos Kota Jawa Timur menghadap ke timur di Jalan Bubutan kembar (jalur cepat dan jalur lambat) yang jaraknya dari pertokoan Wijaya (sekarang mal BG Junction) sekitar 150 meter. Kira-kira 4-5 rumah…

Viral

Oleh: Anggie D. Widowati Lokasi yang dipilih adalah tempat-tempat yang tidak ada CCTV nya, sudah disurvey dengan pasti. Semua skenario tidak boleh cacat sedikit pun, atau mereka akan terjerat hukum. Tim terdiri dari tiga orang kakak…

Memoar Wartawan Biasa-Biasa #11

Oleh: Amang Mawardi Seperti pernah saya singgung pada seri sebelumnya, nama Kepala Perwakilan Harian Pos Kota Jawa Timur adalah Ivans Harsono, se-angkatan dengan saya di AWS (Akademi Wartawan Surabaya). Usianya enam tahun di atas saya.…

Jalan Karet Dalam Lintas Masa

REKAYOREK.ID Jalan Karet Surabaya dikenal sebagai bagian dari kawasan Kampung Pecinan. Tiap hari jalan ini tidak pernah sepi dari sibuknya lalu lintas kendaraan, bahkan ada kendaraan ekspedisi dengan ukuran besar. Bongkar muat barang sering…