Browsing Kategori: "Komunitas"
Komunitas
kelompok sosial dari beberapa organisme yang berbagi lingkungan, umumnya memiliki ketertarikan dan entitas yang sama.
O’Mamamio Gelato Maknai HJKS ke-731 Dengan Produk Lokal dan Aksara Lokal
REKAYOREK.ID Gelato adalah serupa es krim khas dari negara Italia. Nama gelato sendiri berasal dari bahasa Italia yang artinya “beku”. Gelato terbuat dari bahan utama seperti susu, krim, dan gula. Kemudian diberi tambahan variasi rasa mulai…
15 Dosen Amerika Diajak Mengenal Aksara Jawa di Surabaya
REKAYOREK.ID Sebanyak 15 dosen dari Miami Dale Collage, Florida, Amerika Serikat, jalan jalan budaya di kota Surabaya pada Kamis (16/5/2024).
Kedatangan mereka ke Surabaya disponsori oleh Fulbright-Hays dengan tujuan belajar Bahasa,…
Pembuatan Batu Prasasti Beraksara Jawa Ternyata Ada di Surabaya
REKAYOREK.ID Ada upaya pemajuan Aksara Jawa melalui media Batu di kota Surabaya. Tepatnya pembuatan kerajinan prasasti beraksara Jawa dari bahan Batu alam. Kerajinan ini mulai ada sejak tahun 2021, sebelum gerakan penulisan Aksara Jawa di…
Puri Aksara Rajapatni Usul Penulisan Aksara Bali di Pura Segara Surabaya
REKAYOREK.ID Tim Puri Aksara Rajapatni, komunitas pegiat budaya Surabaya yang fokus pada Aksara Jawa, bertandang ke Pura Segara di komplek AL Kenjeran Surabaya pada Sabtu sore (27/4/24).
Tentunya bukan tanpa alasan. Disana ada sentra…
Ketika Bocah Kecil Menggambar Seni Aksara
REKAYOREK.ID Jari jemari lentik itu menggores selembar kertas putih kosong dan terbangunlah Aksara ꦲ “Ha”, awal Aksara dari rangkaian Aksara Hanacaraka.
Aksara Ha bentukan jari jemari lentik itu terbangun dua dimensi. Lalu dihiasnya…
Aksara Jawa Untuk Label Sertifikasi Kandungan Produk Lokal
REKAYOREK.ID Surabaya sudah beraksara Jawa. Wujudnya berupa tulisan nama nama kantor pemerintah, yang sudah bertengger mulai dari kantor kelurahan, kecamatan, hingga OPD di lingkungan Pemerintah Kota Surabaya serta Balai Kota dan DPRD Kota…
Gagasan Kolaborasi Segar: Menulis Aksara Jawa Ala Jepang
REKAYOREK.ID Sebuah ide dan gagasan bisa muncul dimana saja dan kapan saja atas momen apa saja. Salah satu gagasan, yang muncul dari komunitas Aksara Jawa, Puri Aksara Rajapatni Surabaya adalah menulis Aksara Jawa dengan menggunakan cara…
Bangun Gelang Aksara Nusantara untuk Satukan Negeri
REKAYOREK.ID Surga Aksara Jawa. Itulah kesan Ketika berada di Yogyakarta. Tak heran kalau selanjutnya Daerah Istimemewa ini disebut sebagai Kota Hanacaraka. Dimana mana memang banyak ditemukan tulisan aksara Jawa, baik produk yang lama…
Muncul Gagasan Bikin Film Tentang Aksara Jawa
REKAYOREK.ID Sebuah gagasan segar tentang pembuatan film yang mengangkat Aksara Jawa, muncul. Film ini mengetengahkan budaya Jawa, khususnya Aksara Jawa sebagai salah satu dari Aksara Nusantara. Aksara Jawa pernah menjadi Aksara populer…
Memaknai Hari Buku Anak Internasional 2024
REKAYOREK.ID Tanggal 2 April telah lewat di tahun ini. Namun, makna dari hari itu terus berputar dari tahun ke tahun. Dua April dicatat sebagai Hari Buku Anak Internasional (International Children’s Book Day – ICBD).
Peringatan itu…